Pj Gubernur Adhy optimisme juara umum PON kali ini. Mengingat pada gelaran PON XX di Papua tahun lalu, Jatim dapat menduduki juara ketiga.
Tag: PON
Sepak Bola Jatim Seleksi Ulang PON XXI/2024 Aceh-Sumut
“Saya yakin di sepak bola Jatim masih ada potensi pemain muda di luar pemain yang masuk tim pra PON lalu.”
Tes Fisik Penentuan Puslatda Jatim
Ini merupakan tes fisik kedua setelah sebelumnya KONI Jatim melakukan tes fisik Puslatda Jatim pertama pada awal Januari lalu.
85 Pecah Rekor Tercipta di Porprov Jatim VIII/2023
Modal KONI Jatim mengidentifikasi atlet masa depan berdasarkan rekor hasil Porprov Jatim VIII/2023. Bekal PON XXII/2028 NTB NTT.
Ini Poin Penting Hasil Rakerprov KONI Jatim 2023
Yakni, Porprov VIII/2023, calon tuan rumah Porprov IX/2025, dibentuknya empat cabor baru, serta Puslatda Jatim untuk PON XXI/2024 Aceh-Sumatera Utara.
Komisi E Dukung KONI Jatim Ajukan Penambahan Anggaran
Anggota Komisi E Hasan Irsyad menilai anggaran untuk pembinaan dan peningkatan prestasi olahraga untuk KONI Jatim sangat kurang
KONI Jatim Geber Vaksinasi Booster Dosis Dua
Proses vaksinasi ini diberikan kepada 150 atlet, pelatih, karyawan dan wartawan Pokja KONI di Lantai 2 Gedung Suhartatik KONI Jatim, Jumat (10/3/2023).
KONI Jatim Gandeng Lembaga Psikologi Perkuat Puslatda Jatim 100/V
Ketua KONI Jatim, M Nabil mengatakan, tim psikologi masuk dalam Badan Sport Science KONI Jatim guna memperkuat pemusatan latihan daerah (Puslatda) atlet Jawa…
Dihuni 751 Atlet, Gubernur Khofifah Launching Puslatda Jatim 100/V
Dalam kesempatan itu, Khofifah memberikan motivasi kepada para atlet Jawa Timur agar semangat menjalani masa persiapan.
KONI Jatim Bakal Cairkan Bonus PON Papua dan Launching Puslatda
Dengan Puslatda KONI Jatim berharap seluruh atlet dan pelatih gerak cepat mempersiapkan atlet PON XXI/2024 karena waktu tersisa tidak sampai dua tahun