Wali Kota Risma menandatangani perjanjian tukar menukar aset yang terjadi tahun 1984, antara Pemkot Surabaya dengan PT Kartika Kusuma Internusa. Memakan waktu tujuh tahun, akhirnya aset senilai Rp121 miliar dapat dikembalikan kepada negara.
Tag: Pemerintahan
Wali Kota Risma Resmikan Labkesda, Tempat Tes Swab Gratis Bagi Warga Kota Surabaya
Pemkot Surabaya mengawali langkah memutus mata rantai penyebaran Covid-19, yakni dengan laboratorium tes swab gratis bagi warga kota. Warga luar kota pun boleh dengan tarif super murah, Rp120 ribu.
Didominasi Warga Luar Kota, Sebanyak 102 KTP Terjaring Operasi Protokol Kesehatan yang Digelar Pemkot Surabaya bersama TNI-Polri
Bersama TNI-Polri, Pemkot Surabaya menggelar operasi masker. Sebanyak 102 KTP pelanggar terjaring yang didominasi warga yang bekerja di Surabaya, tetapi tidak tinggal di dalam kota.
Pemkot Surabaya Pertimbangkan Besaran Nominal Denda Pelanggar Protokol Kesehatan
Masih naik turunnya kasus Covid-19 di Jawa Timur mendorong gubernur menerapkan denda Rp250 ribu lewat Pergub. Namun di Surabaya hal itu masih perlu dikaji dengan pakar.
Berhasil Serahkan 172 Sertifikat, Wali Kota Risma Beri Penghargaan Jajaran BPN Surabaya I dan II
Pemkot Surabaya memberikan penghargaan kepada jajaran BPN Surabaya I dan II. Hal ini diberikan atas prestasi menyelamatkan aset kota berupa terbitnya 172 sertifikat.
Pemkot Surabaya Pastikan Eri Cahyadi Sudah Mengundurkan Diri dari PNS
Mendapat rekomendasi PDI-P untuk maju pada Pilkada Kota Surabaya 9 Desember 2020, mendorong Kepala Bappeko, Eri Cahyadi untuk mundur tanpa hak pensiun sebagai PNS, Rabu (2/9/2020) kemarin.
Kembali Ditutup, Pengunjung Ekowisata Kebun Raya Mangrove Balik Kucing
Kembali ditutup, banyak pengunjung Ekowisata Kebun Raya Mangrove balik kucing saat libur HUT Kemerdekaan RI ke-75. Penyebabnya masih belum jelas, ada perbaikan atau karantina dua pekan.
Hasilkan Listrik 12 Megawatt, PLTSa Pertama di Indonesia Siap Beroperasi di Surabaya
PLTSa pertama di Indonesia yang berada di Benowo, Surabaya telah siap dioperasikan. Namun, masih menunggu kehadiran uji coba tim ahli dari Cina. Pembangkit listrik ini mampu menghasilkan 12 Megawatt.
Pemkot Surabaya Keluarkan Surat Edaran Larangan Peringatan HUT RI Ke-75
Berdasarkan hasil rapat dengan para pakar, maka Pemkot Surabaya mengeluarkan Surat Edaran yang mengimbau kepada masyarakat untuk tidak mengadakan kegiatan lomba-lomba maupun malam tasyakuran, sebab memiliki risiko tinggi di masa pandemi Covid-19.
Tangani Covid-19, Pemkot Surabaya Libatkan Mahasiswa Kedokteran
Pemkot Surabaya melibatkan mahasiswa Fakultas Kedokteran dalam menangani Covid-19. Enam kampus turut andil, yakni UNUSA, Unmuh, UC, Ubaya, UWM dan Stikes Katolik St. Vincentius a Paulo Surabaya.